Pererat Sinergitas, Satgas Pamtas Yonarhanud 8/MBC Olahraga Bersama Polri dan unsur Pemerintahan Kecamatan Sebatik Barat

    Pererat Sinergitas, Satgas Pamtas Yonarhanud 8/MBC Olahraga Bersama Polri dan unsur Pemerintahan Kecamatan Sebatik Barat

    Pererat Sinergitas, Satgas Pamtas Yonarhanud 8/MBC Olahraga Bersama Polri dan unsur Pemerintahan Kecamatan Sebatik Barat

    Nunukan, - Sinergitas antara Satgas Pamtas Yonarhanud 8/MBC dengan semua instansi yang ada di Kecamatan Sebatik Barat, Kabupaten Nunukan, Kalimantan Utara kian terlihat semakin kuat.

    Salah satunya seperti pelaksanaan apel dan olahraga bersama yang berlangsung di Lapangan Polsubsektor Bambangan, Desa Bambangan, Kecamatan Sebatik Barat. Selasa (04/06/2024) pagi.

    Danpos Bambangan, Lettu Arh Adet Jekra Purnama mengatakan, apel dan olahraga bersama itu merupakan bukti jika sinergitas yang selama ini dilakukan oleh Satgas, telah tercipta dengan baik.

    "Saya berharap, sinergitas ini semakin kokoh, " jelasnya.

    Lettu Adet menyebut jika sinergitas merupakan suatu langkah yang sangat penting untuk dilakukan dalam mensukseskan berbagai tugas dan tanggung jawab.

    "Pelaksanaan tugas, tentu tak lepas dari peran sinergitas, " tandasnya. PenArh8


    SETIA
    setia, Berani, Berhasil

    Journalis

    Journalis

    Artikel Sebelumnya

    Satgas Pamtas Yonarhanud 8/MBC gagalkan...

    Artikel Berikutnya

    Lakukan Komsos di Desa Kekayap, Satgas Pamtas...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Polri Kolaborasi Dengan Royal Thai Police Tangkap Bandar Narkoba DPO Red Notice di Bangkok, Thailand

    Ikuti Kami